Gelar Rapat Perdana, Ini Sejumlah Arahan Pjs Gubernur kepada ASN
TANJUNG SELOR, LENSAKU - Pjs Gubernur Kaltara, Togap Simangunsong menggelar pertemuan perdana bersama Aparatur Sipil Negara (ASN), Jumat (27/9). Mulai dari pejabat pimpinan tinggi madya, pratama hingga pejabat pengawas di lingkungan Pemprov Kaltara hadir dalam