Isi Ramadan dengan Terus Berbagi
TANJUNG SELOR – Ragam cara dilakukan orang maupun kelompok untuk mengisi kegiatannya di bulan Ramadan yang penuh berkah ini. Seperti yang dilakukan Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara), setelah sebelumnya