Perkuat Konektivitas Perbatasan, TNI AU Siap Dukung Transportasi Masyarakat 3T di Kaltara
Lensaku.ID - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU) melalui Pangkalan Udara (Lanud) Anang Busra Tarakan menegaskan komitmen penuhnya untuk mendukung aksesibilitas masyarakat di wilayah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T). Fokus utama dukungan ini ditujukan


