• Kamis, 19 September 2024
Berau
Peningkatan Tidak Sempurna, Sebanyak 12 Ruas Jalan Masih Dihantui KBK

Peningkatan Tidak Sempurna, Sebanyak 12 Ruas Jalan Masih Dihantui KBK

BERAU, LENSAKU - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Berau mencatat sebanyak 12 ruas jalan di Kabupaten Berau masih dilalui Kawasan Budidaya Kehutanan (KBK). Adapun jumlah tersebur baru didata dari dua kecamatan saja, pihaknya

Berau
Bupati : Kami Bakal Perjuangkan Nasib PTT Berau

Bupati : Kami Bakal Perjuangkan Nasib PTT Berau

BERAU, LENSAKU - Nasib suram menanti seluruh pegawai tidak tetap (PTT) di setiap instansi pemerintahan. Pasalnya, pemerintah pusat disinyalir bakal menghapus pegawai dengan status tenaga honorer itu pada 2023 mendatang sesuai Peraturan Pemerintah (PP) Nomor

Berau
Serapan Anggaran Belanja Baru 21,75 Persen, Seluruh ASN Harus Kerja Maksimal!

Serapan Anggaran Belanja Baru 21,75 Persen, Seluruh ASN Harus Kerja Maksimal!

BERAU, LENSAKU - Penyerapan anggaran belanja pada triwulan kedua dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) TA 2022 Kabupaten Berau masih belum memenuhi target. Seluruh aparatur sipil negara (ASN) pun diimbau untuk meningkatkan kinerja serta

Berau
HUT Bhayangkara Polri Ke-76 Tahun, Pemkab Berau Berharap Kamtibmas Semakin Ditegakkan

HUT Bhayangkara Polri Ke-76 Tahun, Pemkab Berau Berharap Kamtibmas Semakin Ditegakkan

BERAU, LENSAKU - Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara Polri ke-76 tahun yang jatuh pada 1 Juli 2022, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau berharap momentum tersebut dapat memacu semangat Polres Berau dalam menegakkan Kamtibmas menjelang tahun politik.

Berau
Pemuda Berau Rajut Harapan Untuk Polri Di HUT Bhayangkara Ke-76 Tahun

Pemuda Berau Rajut Harapan Untuk Polri Di HUT Bhayangkara Ke-76 Tahun

BERAU, LENSAKU - Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-76 tahun yang jatuh pada 1 Juli 2022, tentunya merupakan momen yang spesial bagi seluruh jajaran Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Para pemuda termasuk di Kabupaten Berau pun

Berau
Disperkim Berau Segera Penuhi 157 Rumah Layak Huni Tahun Ini

Disperkim Berau Segera Penuhi 157 Rumah Layak Huni Tahun Ini

BERAU, LENSAKU - Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Berau memastikan segera membangun 157 rumah layak huni di 8 kecamatan tahun ini. Anggaran sebesar Rp 3,1 Miliar sudah disiapkan dari APBD tahun anggaran 2022. Pranata

Berau
Hore! Gaji Ke-13 Untuk ASN Berau Cair Tanpa Potongan

Hore! Gaji Ke-13 Untuk ASN Berau Cair Tanpa Potongan

BERAU, LENSAKU - Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Tanjung Redeb, Gusti Hasbullah, mengumumkan pemberian gaji ketiga belas ini bertujuan untuk membantu pembiayaan anak sekolah pada tahun ajaran baru dan juga untuk mendorong pemulihan ekonomi.